Gegara Ini, Augie Fantinus Terancam Enam Tahun Penjara
Berdasarkan keterangan pada unggahan video itu, polisi tersebut sedang bertugas di arena pertandingan basket. Da hendak menjual tiket kepada Augie. "Memalukan!!! Ini hari pertama gua ke GBK untuk support Timnas Basket Kursi Roda INDONESIA @jakartaswift.basketball di @asianpg2018....Bangga senang terharu sama antusias penonton yang penuh FULL HOUSE di lapangan basket senayan," isi keterangan video tersebut. "Bahkan gue pun beli tiket bersama coach @hermanto1978 dan ngantri panjang untuk masuk ke dalam lapangan. Tapi gue kecewa dan emosi dengan kejadian ini! Polisi yang seharusnya tugas menjaga dan melayani masyarakat justru oknum polisi jadi calo. Ini Oknum! Pantaskah! Biar masyarakat yang menilai. Saya melakukan ini karena saya cinta Indonesia," lanjut keterangan pada video itu.
Namun, Kapolres Jakarta Pusat Kombes Roma Hutajulu membantah anggotanya berniat menjual tiket pertandingan tersebut, melainkan hanya ingin melakukan refund. (mg7/jpnn)
Augie Fantinus terancam hukuman enam tahun penjara karena diduga melanggar Undang Undang ITE.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Pernah Berurusan dengan Polisi, Augie Fantinus Ingatkan Hal Ini Pada Baim Wong
- Pengin Beli Klub Bola Kayak Raffi Ahmad, Deddy Corbuzier: Sadar Diri Duitnya Enggak Punya
- Begini Cara Jitu Augie Fantinus Supaya Istri Kasih Izin Soal Ini
- Gegara Ini, Istri Augie Fantinus Ogah Tidur Satu Ranjang
- Gegara Ini, Augie Fantinus Mengaku Sudah 2 Bulan Pisah Ranjang dengan Istri
- Raditya Oloan Tutup Usia, Augie Fantinus: Dia Enggak Sakit Lagi, Bahagia di Surga