Gelandang Real Madrid Segera ke Arsenal, Bek Chelsea Belok ke Spurs?
Rabu, 18 Agustus 2021 – 10:07 WIB

Gelandang Real Madrid, Martin Odegaard. Foto: (Marca)
Zouma rencananya bakal dijadikan bagian transfer Kounde ke Stamford Bridge, tapi kesepakatan urung tercapai hingga kini.
Sejak saat itu, Zouma telah dipantau oleh sesama klub Liga Premier lainnya, yakni West Ham dan Tottenham Hotspur.
Menurut Sky Sports, Spurs tertarik dengan Zouma untuk diduetkan dengan bek baru mereka, Christian Romero, yang baru diboyong dari Atalanta.
Chelsea sendiri membanderol mantan pemain Saint-Ettiene itu dengan harga 25 juta euro.(sm/mcr15/jpnn)
Simak update transfer berikut ini yang melibatkan sejumlah tim Liga Premier di musim panas 2021/22.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Tetap Mempercayakan Vinicius Jr Mengeksekusi Penalti
- Lihat Bagan dan Jadwal Perempat Final Liga Champions
- Chelsea vs Copenhagen: Asa Kevin Diks cs Masih Terbuka
- Real Madrid Singkirkan Atletico, Jude Bellingham Bicara Mentalitas Los Blancos
- Soal Gol Penalti Julian Alvarez Dianulir, Reaksi Diego Simeone Penuh Tanda Tanya
- Perempat Final Liga Champions: Spanyol, Inggris, dan Jerman Terbanyak