Gelar GOTF, Garuda Indonesia Bidik Rp 180 Miliar
Jumat, 04 Agustus 2017 – 01:19 WIB
"Pelaksanaan GOTF merupakan upaya Garuda Indonesia untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan kemudahan untuk memperoleh tiket murah melalui transaksi online," ujarnya.
Pahala menambahkan pihaknya telah menyiapkan sepuluh tujuan wisata unggulan.
Misalnya, Labuan Bajo, Raja Ampat hingga rute internasional seperti London dan Hong Kong.
Sementara itu, Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran Pariwisata mancanegara, Kementerian Pariwisata I Gde Pitana mengatakan, digitalisasi adalah keharusan.
"Atas perubahan yang mendasar itu, kami mendukung Garuda yang melakukan hal itu,” kata Pitana. (dai)
Garuda Indonesia kembali menggelar Garuda Indonesia Online Travel (GOTF) 2017 mulai 3 hingga 9 Agustus mendatang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Garuda Indonesia dan Pusat Fertilitas Alpha IVF & Women’s Specialists Kuala Lumpur Teken Kerja Sama
- Menjelang Natal dan Tahun Baru, Garuda Pastikan tidak Ada Kenaikan Harga Tiket
- Promo Tiket Pesawat hingga Hotel di Hub Space 2024 Sedot Perhatian Pengunjung
- Menparekraf: HLF-MSP dan IAF ke-2 2024 Perkuat Citra Indonesia di Kawasan Afrika
- Kembangkan Borobudur sebagai Destinasi Pariwisata Spiritual, InJourney & Thai Airways Jalin MoU
- Pikul Lumpia