Gelar Pameran untuk Genjot Ekspor Tekstil
Jumat, 14 April 2017 – 01:04 WIB
Industri tekstil nasional saat ini memang tengah lesu.
Berdasarkan data Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API), selama semester pertama 2016, eskpor industri tekstil dan pakaian yang di dalamnya termasuk sarung hanya mencatat USD 2,96 miliar atau Rp 38,71 triliun.
Angka itu menurun dibanding periode yang sama pada 2015 yang mencapai USD 3,11 miliar atau Rp 41,23 triliun. (vit)
ameran Indo Intertex-Intex-Indoexprint kembali digelar di Jakarta International Expo (Jiexpo) Kemayoran mulai 19 April 2017 mendatang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Jasaraharja Putera & MNC Insurance Teken Kerja Sama Pemasaran
- Bea Cukai Tinjau Perusahaan Penerima Izin Kawasan Berikat di Probolinggo, Ini Tujuannya
- Kolaborasi Jalin dan EcoTouch untuk Pengelolaan Limbah Tekstil Berkelanjutan
- Peredaran Rokok Ilegal Meroket, Pemerintah Harus Segera Bertindak
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik