Gelar Pernikahan Secara Tertutup, Dea Panendra Beberkan Alasannya
Minggu, 08 Oktober 2023 – 03:19 WIB

Aktris Dea Panendra di kawasan Grogol, Jakarta Barat, Kamis (5/10). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Jadi, ya sudah datang keluarga saja," kata Dea.
Meski begitu, dia berencana untuk menggelar pesta pernikahan dan mengundang teman-teman terdekatnya.
Akan tetapi, menurutnya, rencana itu belum akan dia lakukan dalam waktu dekat.
"Ada, akan mengundang teman-teman, tetapi belum sekarang karena sekarang dia kerja di sana, aku juga masih syuting, jadinya kayaknya nanti saja," tutur Dea Panendra.(mcr7/jpnn)
Aktris Dea Panendra menggelar pernikahannya dengan secara tertutup pada 15 September 2023.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- 5 Tahun Pacaran dengan Sitha Marino, Bastian Steel Berencana Menikah?
- Soal Pernikahan, Natasha Wilona Mengaku Rencana Tuhan Lebih Indah
- Ayu Ting Ting: Tinggal Jodoh Saja, Semoga Dapat yang Terbaik
- Citra Scholastika Bicara Tentang Kesiapan Pernikahan dengan Kekasih
- Irish Bella Dikabarkam Hamil, Sahabat Beri Jawaban Begini
- Sahabat Irish Bella Cerita Proses Pendekatan dengan Haldy Sabri