Gelar Rakernas, PDIP Matangkan Cawapres Mega
Selasa, 20 Januari 2009 – 20:03 WIB

Gelar Rakernas, PDIP Matangkan Cawapres Mega
Dasar Arbi membagi tiga kelas itu, dia mengaku melihat dari hasil survei yang ada. “Saya orang yang masih percaya hasil survei. Karena sedikit banyak hasil survei itu mengandung unsur kebeneran,” katanya.
Arbi juga sependapat, bila posisi cawapres saat ini sangat menentukan untuk mendukung popularitas capres memenangkan Pilpres 2009 mendatang. Karena posisi cawapres sangat menunjang perolehan suara.
Karena, kata Arbi, bisa saja si pemilih menyenangi capres, tetapi karena cawapresnya tidak simpatik, suara mereka akan dialihkan ke pasangan capres dan cawapres lainnya. (Fas/jpnn)
JAKARTA – Anggota DPR dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P), Muarar Sirait memperkirakan hanya ada sekitar tujuh bakal calon presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi