Gema Indonesia Laporkan Prabowo-Sandi ke Bawaslu
Kamis, 25 Oktober 2018 – 23:01 WIB
Dalam pelaporan itu mereka juga menyerahkan bukti-bukti pelanggaran ke Bawaslu.
Di antaranya, fotokopi kegiatan Gerakan Emas yang melibatkan anak-anak serta flash disk berisikan foto dan video berisi kampanye Prabowo. (jos/jpnn)
Gema Indonesia melaporkan pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden Prabowo Subianto-Sandiaga Uno ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), Kamis (25/10).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Oh Ternyata Massa Prabowo-Sandi dan Pemilih PKS Paling Banyak Percaya Isu Kebangkitan PKI
- Sandiaga Uno Berkunjung ke Kantor Prabowo, Wajah Keduanya Semringah Sekali
- Bocoran dari Novel Bamukmin: Internal Kubu Prabowo Sedang Gaduh
- Gerindra Sadar tak Mungkin Bawa Sengketa Pilpres ke Mahkamah Internasional
- Terungkap, Sudah Ada Deal – deal Tahap Awal Rekonsiliasi Jokowi - Prabowo
- Yusril Nilai Alat Bukti Prabowo – Sandi Berantakan, Tidak Jelas