Gempa Berkekuatan 5,7 Magnitudo Guncang Kawasan Maluku pada Senin Malam
Selasa, 23 Juli 2024 – 01:10 WIB

Peta pusat gempa bumi berskala 5,7 magnitudo pada koordinat 5,24° LS ; 131,15° BT, Laut Banda, Tual, Maluku, Senin (22/7/2024) malam (ANTARA/HO-Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG)
Hasil analisis tersebut biasa didapatkan masyarakat dengan cara mengakses aplikasi daring infoBMKG, media sosial infoBMKG, atau dapat langsung menghubungi Kantor BMKG terdekat. (antara/jpnn)
BMKG melaporkan gempa bumi mengguncang kawasan Laut Banda, Maluku dengan kekuatan 5,7 magnitudo.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Gempa Bumi Kembali Terjadi di Myanmar Hari Ini
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- Prabowo Bakal Lepas Misi Kemanusiaan ke Myanmar 3 April
- Indonesia Berangkatkan Pasukan Misi Kemanusiaan Gempa ke Myanmar
- TNI AL Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk Operasi Kemanusiaan Korban Gempa Bumi di Myanmar
- Info Terbaru Gempa Myanmar, Jumlah Korban dan yang Hilang