Gempa di Jepang Picu Tsunami 50 Centi
Kamis, 10 Maret 2011 – 01:31 WIB

Gempa di Jepang Picu Tsunami 50 Centi
Sementara Tohoku Electric Power memastikan pabrik nuklir Onagawa milik mereka tetap beroperasi normal. Tokyo Electric Power juga memastikan bahwa tidak ada dampak pada pembangkit listrik di wilayah tersebut.
Sementara kantor berita Kyodo melaporkan bahwa kereta berkecepatan tinggi sempat terhenti beberapa saat setelah gempa. Gempa bumi merupakan hal yang umum di Jepang. Negeri yang dikenal dengan bunga shakuranya itu merupakan salah satu daerah di dunia yang paling aktif secara seismik. Jepang tercatat menyumbang sekitar 20 persen dari gempa bumi di dunia yang berkekuatan di atas 6 SR.(ara/jpnn)
TOKYO - Sebuah gempa kuat dengan kekuatan awal 7,2 SR menghantam lepas pantai timur laut Jepang pada hari Rabu (9/3). Namun berdasar pantauan Badan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza