Gempa di Laut Banda Terasa Hingga ke Kota Darwin
Selasa, 14 Oktober 2014 – 12:38 WIB

Gempa di Laut Banda Terasa Hingga ke Kota Darwin
"Getaran yang terjadi di Darwin tidak begitu kuat, namun cukup dirasakan oleh warga," tambah Jaksa.
Ia menjelaskan, setiap tahunnya penduduk Darwin merasakan getaran gempa. Hal ini disebabkan terjadinya pergeseran lempengan Australia yang bergerak ke arah lempengan Sunda sejauh 8 sentimeter setiap tahunnya.
Catatan gempa terkuat di wilayah ini terjadi pada tahun 1938 dengan kekuatan 8,5 SR.
Penduduk Kota Darwin, Australia, dilaporkan merasakan getaran, Selasa (14/10/2014) pagi sekitar Pukul 7:38 waktu setempat, disebabkan gempa yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia