Gempa Guncang Maluku Utara
Senin, 14 November 2011 – 12:20 WIB

Gempa Guncang Maluku Utara
JAKARTA - Gempa berkekuatan 6,4 skala richter (SR) mengguncang sebagian wilayah Provinsi Maluku Utara (Malut). Pusat gempa di lokasi 0.93 LS-126.91 BT, berada di laut 69 km barat daya Labuha dengan kedalaman 10 kilometer (km).
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dalam situsnya mencatat gempa yang terjadi sekira pukul 11:05:12 WIB, Senin (14/11) tidak berpotensi tsunami. Meski getaran gempa dirasakan hingga ke Labuha dan Kota Ternate. (awa/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Gempa berkekuatan 6,4 skala richter (SR) mengguncang sebagian wilayah Provinsi Maluku Utara (Malut). Pusat gempa di lokasi 0.93 LS-126.91
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024