Gempa Susulan Masih Besar
Rabu, 11 April 2012 – 16:50 WIB
JAKARTA - Selang sekitar satu jam pascagempa berkekuatan 8,5 SR, muncul gempa susulan yang skalanya kekuatannya masih cukup besar, yakni 6,5 SR.
Informasi dari Badan Meteorologi dan Geofisika (BMG) menyebutkan, gempa susulan ini terjadi pukul 16:28:02 WIB, Lokasi 1.21 LU-91.72 BT, 510 KM barat daya Kabupaten Simeuleu, NAD.
Baca Juga:
"Kedalaman 42 KM, tidak berpotensi tsunami," begitu Kepala Pusat Data Informasi Badan Nasional Penanggulanan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho, Rabu (11/4), yang menyampaikan informasi kepada wartawan. (sam/jpnn)
JAKARTA - Selang sekitar satu jam pascagempa berkekuatan 8,5 SR, muncul gempa susulan yang skalanya kekuatannya masih cukup besar, yakni 6,5 SR.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Akun SSCASN Peserta Kode R2 Tetiba Berubah, Tanda PPPK Paruh Waktu?
- Pemerintah Targetkan Makan Bergizi Gratis Sentuh 3 Juta Penerima hingga Maret 2025
- Fraksi PKS DPR Minta PSN PIK 2 Disetop & Dilakukan Evaluasi Menyeluruh
- Kabar Duka, Pengacara Alvin Lim Meninggal Dunia
- BKN: Hasil Kelulusan PPPK Guru Tahap 1 Sudah Bisa Diumumkan 108 Instansi
- Polisi Selidiki Penyebab Truk tak Kuat Menanjak di KM 97 Tol Cipularang