Gempa Tak Ganggu Pasokan Listrik Jawa-Bali
Kamis, 03 September 2009 – 02:36 WIB
Total pemadaman di daerah sekitar Jawa Barat sebesar 290 Mw. "Upaya yang dilakukan dengan manuver jaringan 20 kV dan 150 kV, mengoperasikan kembali PLPTP Gunung Salak, mengoperasikan kembali PLPTP Wayang Windu," katanya.
Baca Juga:
Menurut Murtaqi, menjelang jam 9 tadi PLPT wayang windu sudah bias masuk lagi ke system saat sekarang dalam upaya untuk menuju beban penuh. Pada saat sekarang ini masih ada daerah yang padam seperti Bandung Selatan. Diharapkan dengan manuver sebelum sahur daerah yang padam akibat gempa sudah bisa diatasi.(Lev/jpnn)
JAKARTA - Walau sempat terganggu akibat gempa berkekuatan 7,3 skala Richter di sebelah barat daya Tasikmalaya, PLN memastikan aliran listrik Jawa-Bali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi
- Tok, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Tom Lembong
- Jaksa Dianggap Mengambil Alih Kewenangan Penyidikan di Kasus Korupsi Timah
- Kapolrestabes Semarang Disorot soal Siswa SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Ditembak Polisi
- Kementerian ATR: Diperlukan Upaya Strategis dalam Pengelolaan Tanah dan Ruang
- Akun Fufufafa Disebut Identik dengan Gibran, Unggahannya Mengarah ke Gangguan Jiwa