Gemura: Biarkan Anies-Sandi Bekerja dengan Nyaman
Kamis, 09 November 2017 – 02:40 WIB

Pelantikan Anies Baswedan dan Sandiaga Uno. Foto: Ricardo/JPNN
Menurut Adnan, Anies tidak menghadiri peringatan itu karena memiliki banyak agenda kerja.
Adnan juga berharap tidak ada pihak yang membenturkan Anies-Sandi dengan tokoh Islam.
“Sampai saat ini, hubungan Anies dengan tokoh-tokoh Islam tetap terjaga dengan baik meski Anies belum sempat hadir pada acara peringatan Aksi 411 beberapa hari lalu,” kata Adnan. (jos/jpnn)
Gerakan Muda Nurani Rakyat (Gemura) meminta semua pihak tak merecoki kerja Gubernur Jakarta Anies Baswedan dan wakilnya, Sandiaga Uno.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan