Gencar Lakukan Transformasi Digital, Bank DKI Dapat Penghargaan dari Kemendagri
Sabtu, 16 September 2023 – 11:22 WIB
Sementara itu, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian yang turut hadir dan memberikan sambutan, mengatakan sangat mengapresiasi kinerja para kepala daerah yang dapat dilihat melalui ajang APDI 2023.
"Pemberian penghargaan melalui seleksi yang ketat objektif dan kredibel. Membuat kepala daerah untuk berlomba," ucap Tito. (mcr4/jpnn)
Bank DKI raih penghargaan sebagai Mitra Daerah Berkinerja Unggul 'Maju Jakarta Melalui Akselerasi Transformasi Digital'
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transformasi Digital jadi Amanah Prabowo, Menhut Meresmikan Sistem E-Ticketing di Bunaken
- Usut Kasus Korupsi di Pemprov DKI, KPK Panggil Pihak PT PwC Indonesia Advisory
- 5 Sektor Ini Bakal Dapat Upah Minimum Lebih Besar dari UMP DKI Jakarta 2025
- Pemprov DKI Belum Umumkan Upah Minimum Sektoral 2025, Ini Sebabnya
- Pemprov DKI Bakal Keluarkan Surat Edaran WFH Bila terjadi Banjir di Hari Kerja
- Pemprov DKI Sudah Menentukan UMP Jakarta 2025, Diumumkan Hari Ini