Gencar Sosialisasi Empat Pilar Bangsa, TK Digelari Doktor
Minggu, 10 Maret 2013 – 11:21 WIB

Gencar Sosialisasi Empat Pilar Bangsa, TK Digelari Doktor
JAKARTA - Universitas Trisakti menganugerahkan gelar Doktor Kehormatan atau biasa disebut Doctor Honoris Causa kepada Ketua MPR, Taufik Kiemas, hari ini (10/3). "Empat pilar kebangsaan adalah suatu perangkat nilai dan suatu norma yang perliu diimplementasikan secara berkelanjutan, kami segenap civitas akademika Universitas Trisakti berkomitmen untuk terus menggelorakan empat pilar dalam berkehidupan berbangsa dan bernegara," ujar Thoby Mutis dalam keterangan pers, Minggu (10/3).
Gelar itu diberikan karena Universitas Trisakti menilai Taufik dalam jabatannya telah melahirkan gagasan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan Indonesia, sehingga nilai tersebut dapat dipahami oleh para pejabat negara dalam berbangsa dan bernegara.
Baca Juga:
Rektor Universitas Trisakti Thoby Muthis mengungkapkan empat pilar kebangsaan merupakan norma yang harus diimplementasikan secara berkelanjutan bahkan di dalam kampus.
Baca Juga:
JAKARTA - Universitas Trisakti menganugerahkan gelar Doktor Kehormatan atau biasa disebut Doctor Honoris Causa kepada Ketua MPR, Taufik Kiemas, hari
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun