Gencatan Jalan, Syria Mulai Tenang
Belum Tarik Semua Pasukan, Assad Malah Tangkapi Warga-Oposan
Jumat, 13 April 2012 – 09:49 WIB
Namun, menurut dia, aksi unjuk rasa hari ini (13/4) bakal berlangsung damai. Menurut rencana, demonstrasi itu akan berlangsung seusai salat Jumat. Selain di lapangan, aktivis oposisi juga akan menggelar long march (pawai) di jalanan ibu kota. Para pengamat politik menganggap aksi tersebut sebagai ujian bagi kedua belah pihak yang sedang gencatan senjata. (AP/AFP/RTR/hep/dwi)
DAMASKUS - Sesuai proposal damai Utusan Khusus PBB Kofi Annan, gencatan senjata mulai berlaku di Syria kemarin (12/4). Hanya, meski pasukan pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wapres Sara Duterte Digugat Pidana oleh Kepolisian Filipina
- Rawhi Fattuh Jadi Calon Kuat Presiden Palestina, Siapakah Dia?
- Mahmoud Abbas Keluarkan Dekrit Demi Penggantinya di Jabatan Presiden Palestina
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap