Gendong Bayi, Tetap Ikut Upacara Kemerdekaan di Tanah Orang
"Di sini berbeda dengan Indonesia tentunya. Kalau di sana (Indonesia) ramai," ungkapnya.
Samen merasa terharu bisa merayakan kemerdekaan Indonesia di Brunei. Ini merupakan tahun kedua Samen merayakan kemerdekaan Indonesia di negeri yang kaya minyak itu.
Dia terpaksa memilih bekerja di luar negeri. Meninggalkan kampung halamannya di pulau Jawa demi menambah penghasilan.
"Saya cari kelebihan buat masa depan anak cucu saya," katanya.
Dia berharap Indonesia ke depan harus baik dan merdeka. Jangan sampai terjadi hal yang tidak diinginkan.
"Jangan sampai ada apa-apa selamanya," ujar dia.
Satu warga terlihat menggendong anak kecil usai upacara. Dia adalah Sisi Siswanti (40).
Bayi berusia 8 bulan yang digendongnya adalah anak adiknya. Dia baru kali ini merayakan HUT RI di negeri Brunei.
MERANTAU jauh di negeri orang tak membuat mereka lupa akan hari Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-72.
- Begini Cara DPC Peradi Jakbar Memeriahkan HUT Kemerdekaan RI
- Meriahkan HUT RI di Tambelang, Emud Prabowo dan Gemura Bagikan Umroh Gratis
- Pertamina Gelar Pengibaran Bendera Bawah Laut hingga Pemberian Beasiswa
- Mbak Ning Ungkap Kondisi Jalanan di IKN, Naik Kendaraan Sampai Muntah-Muntah
- Peringati HUT ke-79 RI, Bank Mandiri Berdayakan Ilustrator Lokal untuk Garap Proyek
- Gelar Jalan Sehat, Menaker Ida Fauziyah Ajak Pegawai Bangun Solidaritas & Sinergitas