Genjot Pertumbuhan Ekonomi Syariah di Banten, Bank Indonesia Gelar Shafara-Ferba

Genjot Pertumbuhan Ekonomi Syariah di Banten, Bank Indonesia Gelar Shafara-Ferba
Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Banten Ameriza Ma'ruf Moesa (pegangan mikrofon). Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN Banten
Asda II Kota Tangerang Selatan Heru Agus Santoso menambahkan pihaknya sudah melakukan upaya pengembangan ekonomi syariah dengan mengaktifkan islamic center.

"Kami menyadari bahwa perekonomian didominasi pelaku UMKM, maka diperlukan penguatan khususnya usaha syariah," ungkap dia.

"Tujuan tersebut untuk mengambangkan kualitas sumber daya lebih konsekuen, konsisten, dan profesional dengan prinsip syariah," imbuh Heru. (mcr34/jpnn)

Bank Indonesia (BI) Banten optimistis melalui acara Shafara serta Ferba bisa menumbuhkan perekenomian syariah.


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Abdul Malik Fajar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News