Genjot Prestasi Karate, BRI Gelontorkan Rp6 Miliar
Kamis, 20 Juni 2013 – 18:26 WIB

Genjot Prestasi Karate, BRI Gelontorkan Rp6 Miliar
PB Forki memang bisa menjawab kepercayaan yang diberikan BRI selaku bapak angkat. Sejak menjalin kerjasama pada 2010 lalu, prestasi karateka Indonesia memang sangat membanggakan. Salah satunya ialah ketika berhasil menjadi juara umum di SEA Games 2011.
Baca Juga:
Ketika itu, Umar Syarif dkk mengumpulkan sepuluh emas, dua perak serta empat perunggu. Selain itu, Indonesia juga sering tampil di kejuaraan dunia. Salah satunya ialah pada kejuaraan dunia WKF di Beograd, Serbia 2010 silam.
“Ini merupakan sebuah bentuk tanggung jawab bagi kami untuk memajukan olahraga Indonesia. Sebab, perkembangan prestasi cabang olahraga bukan hanya menjadi milik pemerintah ataupun KONI. Tetapi juga milik semua,” tegas Ali. (jos/jpnn)
JAKARTA - PB Forki sangat beruntung memiliki bapak angkat, BRI. Sebab, BRI menunjukkan komitmen sangat tinggi terhadap kemajuan prestasi karate Indonesia.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Buat 40 Tembakan, Barcelona Menjauh dari Real Madrid
- MotoGP 2025: Aprilia Tunjuk Pembalap Pengganti Jorge Martin di Spanyol
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru