Genjot Sindikasi RMB PTKI demi Banjiri Dunia Maya dengan Narasi Moderasi Beragama
Jumat, 17 November 2023 – 21:02 WIB
Menurut Thobib, moderasi beragama bukan hanya program, melainkan juga terintegrasi dengan cara pandang, sikap, dan perilaku keberagamaan sehari-hari.
Oleh karena itu, sejumlah kampus PTKI saat ini juga memiliki mahasiswa nonmuslim. Meski demikian, PTKI tidak memaksa mahasiswa nonmuslim menjalankan praktik keislaman di dalam kampus.
Thobib menambahkan pengarusutamaan moderasi beragama juga dilakukan melalui Ma'had al-Jamiah, yaitu sebuah lembaga pemondokan bagi para mahasiswa baru.
"Di situlah posisi tepat untuk membangun dan mengubah paradigma moderasi," tuturnya.(jpnn.com)
Narasi keagamaan yang mengarah ke radikalisme, bahkan ekstremisme, kerap mengemuka di tengah masyarakat, meski hal itu berseberangan dengan moderasi beragama.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemenang Kompetisi MTQ Internasional Raih Hadiah Uang Rp125 juta
- LAN Sebut Kemenag Berhasil Mengembangkan Kepemimpinan Dalam PKN Tingkat II
- Minta Bantuan KPK, Menag Nasaruddin Umar Beri Peringatan buat Aparat Kemenag
- AMPHURI Dorong Prabowo Lobi Arab Saudi, Biar Kuota Haji Indonesia Bertambah
- Majelis Masyayikh Menggelar Pleno Dokumen Rekognisi Pembelajaran Lampau
- Ganesha Operation Bersama Kemenag Perkuat Persiapan UTBK-SNBT Siswa MA Jabar