Gerakan #AksiNyataUntukIndonesia, Kecam Persekusi di CFD
Kamis, 03 Mei 2018 – 20:20 WIB
Adnan menambahkan, gerakan #AksiNyataUntukIndonesia didukung oleh banyak tokoh.
Di antaranya, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie, peneliti CSIS J Kristiadi, mantan Wali Kota Surabaya Bambang DH, dan anggota DPR RI Marlina Irwanti.
"Sampai saat ini sudah lebih dari 200 komunitas, ormas dan perorangan yang memberikan dukungan. Tentu saja ini hal yang baik bahwa intimidasi dan persekusi karena perbedaan pandangan dalam politik adalah keprihatinan bersama yang harus dilawan bersama-sama,” kata Adnan. (jos/jpnn)
Sejumlah organisasi masyarakat (ormas), komunitas, dan aktivis mendeklarasikan gerakan #AksiNyataUntukIndonesia
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Arogansi Pengusaha Suruh Siswa Menggonggong Lenyap saat Ditangkap, Tangan Diborgol, Lihat
- Soroti Kasus Pria Suruh Siswa Menggonggong, Sahroni Minta Polisi Gerak Cepat
- Satlantas Polresta Pekanbaru Amankan CFD Sekaligus Sosialisasi Pilkada Damai
- Pengumuman, Car Free Day Akhir Pekan Ini Ditiadakan
- CFD 13 dan 20 Oktober 2024 Ditiadakan, Dishub DKI Beri Penjelasan Begini
- Road to BPKH Hajj Run 2024 di Car Free Day: Kampanye Peduli Kesehatan Haji