Geram, Warga Hajar Pejambret
Jumat, 26 Oktober 2012 – 17:53 WIB

Geram, Warga Hajar Pejambret
PADANG--Warga Padang mulai geram dengan maraknya kriminalitas sejak tiga bulan terakhir. Lantaran mandulnya penegakan hukum, warga cenderung memilih hukum rimba dengan menghakimi pelaku kejahatan. Merasa kehilangan dompet, korban pun langsung berteriak. Warga sekitar lokasi kejadian langsung mengejar dan menangkap pelaku. Pelaku pun menjadi bulan-bulanan warga. Beruntung polisi cepat datang. Saat ini, pelaku sudah diamankan di Mapolresta Padang.
Kemarin, seorang pejambret babak belur dihajar masa setelah menjambret dompet Yanti Murni, 27, warga Kompleks Asrama TNI AD Tarandam, yang berisikan uang Rp 1,6 juta. Pasalnya, pejambret berhasil dibekuk dan sempat menjadi bulan-bulanan warga, Kamis (25/10). Pejambretnya adalah Abadi, 50, warga Padang Barat.
Baca Juga:
Informasi yang dihimpun Padang Ekspres (Grup JPNN), kejadian yang menimpa Yanti ini berawal ketika korban menumpang angkot Pasar Raya-Siteba. Ketika hendak turun di depan Bank Mandiri di Jalan Bagindo Aziz Chan sekitar pukul 10.00, tasnya terbuka.
Baca Juga:
PADANG--Warga Padang mulai geram dengan maraknya kriminalitas sejak tiga bulan terakhir. Lantaran mandulnya penegakan hukum, warga cenderung memilih
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir