Gerayangi Jurnalis, Pejabat Pemkab Dipolisikan
Sabtu, 29 November 2014 – 23:27 WIB
Menurut Rw, Kusbiyanto sudah sering membikin ulah terhadap dirinya. Kejadian yang terakhir itu membuatnya naik pitam. ''Kali ini sudah keterlaluan. Saya tak terima,'' katanya.
Baca Juga:
Sementara itu, Kanit PPA Polres Bojonegoro Aiptu Kasdi menyatakan, Rw baru berkoordinasi terkait dengan kejadian yang menimpa dirinya. Untuk memastikan hal tersebut apakah termasuk pelecehan atau tidak, pihaknya masih mendalami. ''Ini masih koordinasi. Jadi, belum tercatat sebagai laporan,'' terangnya.
Saat dikonfirmasi terpisah, Kusbiyanto enggan memberikan keterangan panjang. ''Sudah ada di internet masalah itu. Silakan baca saja. Besok saja (hari ini) saya jelaskan,'' tulisnya lewat pesan singkat kemarin. (zim/yan/JPNN/c23/dwi)
BOJONEGORO - Seorang jurnalis perempuan, Rw, melapor ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Bojonegoro kemarin (28/11). Hal itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gudang Miras Ilegal Diduga Milik Petinggi Partai Digerebek, Polres Tangsel: Proses Hukum Terus Berjalan
- Polri Tukar Buron Judol Handoyo Salman dengan DPO Filipina
- Soroti 2 Kasus Penembakan oleh Polisi, Setara Institute Singgung Kesehatan Mental
- Seorang Pelajar SMKN 4 Semarang Meninggal Dunia, Diduga Ditembak Polisi
- Begini Modus Sindikat Jual Beli Bayi Lewat Facebook
- Polisi Ungkap Kasus TPPO di Palembang, Tiga Tersangka Ditangkap