Gereja Katolik Disebut Hancurkan Bukti Kasus Pelecehan Seksual

"Banyak keluarga, orang-orang di setiap bagian Italia adalah Katolik, Gereja Katolik sangat berpengaruh di setiap rumah di Italia."
Di sela-sela pertemuan puncak itu, ratusan umat Katolik datang ke Roma untuk mendesak Paus Fransiskus agar melibatkan lebih banyak orang awam dan perempuan dalam pengambilan keputusan.
Wanita-wanita Amerika dari Gerakan Pekerja Katolik berziarah untuk mendoakan para penyintas, termasuk Claire Schaeffer-Duffy dari Massachusetts.
"Ini adalah isyarat iman sebagai penyintas untuk berada di sini dan mengatakan [kepada gereja] Anda harus menghadapi ini," katanya.
"Karena jika anda tidak memiliki keyakinan anda tidak akan datang, anda akan mengatakan lupakan mereka bahwa mereka hanya nasib buruk, saya akan pergi."
Simak beritanya dalam bahasa Inggris disini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya