Gereja Megah Berdiri di Daerah Konflik, Masyarakat Sumbang 360 Ekor Babi
Kamis, 25 Januari 2024 – 03:19 WIB
“Tuhan sudah memberkati kita dengan banyak hal di daerah Puncak ini, jabatan,pembangunan, sehingga kita juga harus memberikan yang terbaik bagi Tuhan, untuk itulah gereja ini hadir sebagai persembahan buat Tuhan,”ungkapnya.
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Mantan Bupati Puncak dua periode ini mengatakan Tuhan melalui Negara indonesia telah memberikan apa yang diinginkan masyarakat.
“Pembangunan ada di Puncak karena negara, maka mari kita jaga apa yang sudah diberikan negara untuk memajukan Puncak," terangnya. (mcr30/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Gereja Kingmi Betlehem Kago yang megah berdiri di daerah konflik bersenjata antara aparat dan KKB.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Cholid Ridwan Abubakar Sangaji
BERITA TERKAIT
- Program Sarapan Sehat Bergizi tak Hanya untuk Anak Didik, Tetapi juga Menyasar Para Guru
- Yohannis Manansang Berencana Bangun Rumah Sakit Internasional di Sentani
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Dukung Penuh Pengamanan Pilkada di Puncak, Tim Asistensi Operasi Damai Cartenz 2024 Turun Gunung