Gerindra Belum Pikirkan Koalisi
Selasa, 10 Maret 2009 – 15:44 WIB

Gerindra Belum Pikirkan Koalisi
JAKARTA--Partai Gerakan Indonesia Raya atau Gerindra hingga saat ini belum memikirkan siapa parner koalisi yang akan digandeng pada pilpres mendatang. Koalisi baru akan ditetapkan setelah pemilu legislatif 9 April mendatang. Gerindra membangun komunikasi dengan pihak lain termasuk dengan menawarkan delapan program aksi untuk kemakmuran rakyat. Program yang diarahkan untuk membangun kembali Indonesia Raya yang sudah disusun Gerindra sebagai tawaran kepada rakyat untuk memilih Gerindra.
Hal ini ditegaskan Calon Presiden Gerindra Prabowo Subiyanto Djojohadikusumo, saat menggelar konferensi pers bertajuk 'Pers Bertanya Prabowo Menjawab', di Hotel Intercontinental Jakarta, Selasa 10 Maret.
Baca Juga:
Kendati demikian, Prabowo menjelaskan bahwa Gerindra saat ini terus membangun komunikasi dengan seluruh kontestan pemilu. Komunikasi tersebut sementara lebih cenderung diarahakan untuk menyamakan visi.
Baca Juga:
JAKARTA--Partai Gerakan Indonesia Raya atau Gerindra hingga saat ini belum memikirkan siapa parner koalisi yang akan digandeng pada pilpres mendatang.
BERITA TERKAIT
- Sepeda Motor yang Disita KPK Sudah Tidak Ada di Rumah Ridwan Kamil
- Dorong Kolaborasi Multi-Sektor, AQUA Terapkan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter di Malang
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa