Gerindra Ingin Koalisi dengan PDIP
Rabu, 17 Oktober 2012 – 09:05 WIB
SEMARANG -Partai Gerindra sangat ingin berkoalisi dengan PDIP di ajang Pilgub Jateng 2013. Mereka ingin mengulang kesuksesan seperti di Pilgub DKI. "Kita masih menunggu keputusan dari PDIP. Apalagi PDIP juga belum mengumumkan calon gubernur dan wakil gubernurnya," katanya.
"Kita ingin bersama-sama PDIP Jawa Tengah mengusung calon gubernur/wakil gubernur Jawa Tengah," kata Wakil Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Tengah Wasiman, kepada wartawan kemarin (16/10).
Untuk muwujudkan itu, kata Ketua Komisi B DPRD Jateng ini, Partai Gerindra Jawa Tengah sudah beberapa kali menjalin komunikasi dengan para fungsionaris PDIP. Namun demikian, sejauh ini belum ada keputusan.
Baca Juga:
SEMARANG -Partai Gerindra sangat ingin berkoalisi dengan PDIP di ajang Pilgub Jateng 2013. Mereka ingin mengulang kesuksesan seperti di Pilgub DKI.
BERITA TERKAIT
- Polisi Bersenjata Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada di Inhu
- Hasto Mendengar Informasi Bakal Dijadikan Tersangka di Kasus Absurd
- Herwyn Minta Jajaran Bawaslu Daerah Terus Bangun Komunikasi
- Periksa Cagub Bengkulu Menjelang Masa Tenang, KPK Disebut Terima Orderan
- Kampanye Pilkada Berakhir, KPU Kota Bandung Minta Tim Paslon Berpartisipasi Membersihkan APK
- Rocky Gerung Mengajak Anak Muda Menggunakan Nalar Kritis dalam Memilih Pemimpin