Gerindra Kritisi Pakta Integritas Ala SBY
Senin, 11 Februari 2013 – 21:31 WIB

Gerindra Kritisi Pakta Integritas Ala SBY
Bekas politisi Golkar itu menambahkan, andaikata PD sudah meneken Pakta Integritas sejak tiga tahun lalu, maka partai pemilik kursi terbesar di DPR itu pasti akan berkontibusi dalam membuat kondisi negara menjadi lebih bai.
Seperti diketahui, SBY kemarin memimpin penandatangan Pakta Integritas yang berisi sepuluh butir. Salah satu poinnya adalah menekankan siapapun yang menjadi pejabat publik harus mencegah diri dengan hal yang berlawanan dengan hukum, korupsi, narkoba dan pelanggaran berat lainnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Anggota Dewan Pembina Partai Gerindra, Martin Hutabarat mengaklaim kader partai binaan Prabowo Subianto itu sudah sejak tiga tahun lalu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang