Gerindra Merapat ke PDIP, Prabowo Tagih Perjanjian Batu Tulis?
Selasa, 31 Mei 2022 – 17:18 WIB

Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto bersama partainya diprediksi akan merapat ke PDIP. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Pengamat politik Universitas Andalas (Unand) Asrinaldi memprediksi PDI Perjuangan akan berkoalisi dengan Gerindra dan PKB pada Pilpres 2024.
Sebab, Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri pernah maju sebagai pasangan capres-cawapres pada Pemilu 2009.
Saat berbicara koalisi Gerindra dan PDIP, ingatan publik pasti tertarik ke 2009, yaitu perjanjian Batu Tulis, Bogor.
"Gerindra sekarang juga mendekati PDIP, apalagi sejarah Megawati dan prabowo pernah ada pada Pemilu 2009," kata Asrinaldi saat dihubungi JPNN.com, Selasa (31/5).
Pengamat politik Universitas Andalas Asrinaldi memprediksi PDI Perjuangan akan berkoalisi dengan Gerindra dan PKB pada Pilpres 2024
BERITA TERKAIT
- Febri Nilai Dakwaan Terhadap Hasto Menyimpang dari Fakta Hukum
- Kejagung Lagi Digdaya, Potensial Dijadikan Musuh Bersama
- Jadi Kuasa Hukum Hasto, Febri Diansyah Bongkar 4 Poin Krusial di Dakwaan KPK
- Fraksi PDIP di DPR akan Mengawal Sidang Hasto Kristiyanto
- Maqdir Sebut Dakwaan KPK terhadap Hasto Copy Paste dan Bertentangan dengan Fakta Hukum
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol