Gerindra Obral Janji di Kampung Nelayan
Rabu, 17 Juli 2013 – 16:21 WIB

Gerindra Obral Janji di Kampung Nelayan
JAKARTA - Partai Gerindra memberi iming-iming pendirian bank khusus bagi petani dan nelayan. Bank tersebut akan direalisasikan apabila partai pimpinan Prabowo Subianto itu berhasil memenangkan pemilu 2014. Aryo belum bisa mematok berapa besaran kredit yang bisa didapatkan nelayan dan petani lewat bank bikinan partainya. Namun menurutnya, berapa pun jumlah kredit yang diajukan petani dan nelayan akan difasilitasi.
Hal ini disampaikan Wakil Sekjen DPP Partai Gerindra, Aryo Djojohadikusumo saat menyambangi kampung Ambalat, Muara Angke, Jakarta Utara, Selasa (16/7). Ia mengatakan, program bank khusus tani dan nelayan tersebut merupakan salah satu program aksi Gerindra.
"Kita akan prioritaskan kredit di bank khusus tani dan nelayan. Banyak warga di sini nelayan dan kerja di pelelangan ikan," kata Aryo melalui siaran pers.
Baca Juga:
JAKARTA - Partai Gerindra memberi iming-iming pendirian bank khusus bagi petani dan nelayan. Bank tersebut akan direalisasikan apabila partai pimpinan
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo