Gerindra Obral Janji di Kampung Nelayan
Rabu, 17 Juli 2013 – 16:21 WIB
Caleg DPR RI Dapil III DKI Jakarta ini juga memastikan bahwa bunga kredit untuk petani dan nelayan akan dipatok sangat rendah.
"Ini tergantung seberapa rakyat percaya pada kami tahun depan. Yang pasti petani dan nelayan itu butuh berapa, harus dibantu," ujarnya.
Aryo juga menjanjikan pemberian 10 unit mobil ambulans bagi warga Muara Angke. Ia mengungkapkan, hingga saat ini Partai Gerindra telah memberikan 502 ambulans untuk masyarakat Indonesia.
"Untuk Jakarta Utara sendiri akan kami berikan 10 mobil ambulans usai lebaran nanti. Jadi, warga Muara Angke tidak perlu khawatir lagi," ucap pria yang juga menjabat sebagai Ketua Tunas Indonesia Raya (TIDAR) ini.
JAKARTA - Partai Gerindra memberi iming-iming pendirian bank khusus bagi petani dan nelayan. Bank tersebut akan direalisasikan apabila partai pimpinan
BERITA TERKAIT
- BPK Diminta Audit Dana Hibah Pemilu dan Pilkada 2024
- Percaya Diri Didukung Jokowi, Ridwan Kamil Yakin Bakal Menang
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Asosiasi Lembaga Survei Presisi Sambut Poltracking Indonesia jadi Anggota Baru
- Ketua DPP NasDem Ajak Warga Teluk Merempan Dukung Afni Zulkifli-Syamsulrizal
- Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit