Gerindra-PKS Koalisi, Partai Lain Boleh Gabung
Rabu, 26 Juli 2017 – 00:05 WIB
"Akhir bulan Juli ini semua bacabup diundang semua ke DPD Partai Gerindra Jawa Barat untuk mengikuti fit and properties," tandasnya.
Sementara itu salah satu bakal calon bupati dari PKS, H Satori mengatakan, sudah waktunya Kabupaten Cirebon dipimpin oleh orang yang amanah.
"Sukses tidaknya pemimpin itu bisa dilihat dari sejauh mana masyarakat merasakan program-program pemerintah. Silakan lihat sendiri seperti apa," tuturnya.
Menurutnya, masyarakat dapat menilai sendiri, mana bacabup yang dianggap bisa memperbaiki kondisi Kabupaten Cirebon.
"Ada Kang Lutfi, H Subhan Mas Jun dan calon lain. Silakan berlomba-lomba membuktikan pada masyarakat," pungkasnya. (sam)
Partai Gerindra telah berkoalisi dengan PKS menghadapi Pilkada Kabupaten Cirebon, Jabar. Namun, partai pimpinan Prabowo Subianto itu masih membuka
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Datangi Markas PKS, Demonstran Menuntut Suswono Dipecat dari Partai
- Sudaryono: Doa Bersama di Kampanye Akbar untuk Munajat Kemenangan Luthfi-Yasin
- Demo di Depan DPD PKS, Ikatan Santri Jakarta Minta Suswono Diadili