Gerindra Tolak Gedung Baru DPR
Selasa, 07 September 2010 – 15:51 WIB

Gerindra Tolak Gedung Baru DPR
Ahmad Muzani menegaskan jika memang dananya sudah tersedia, lebih baik digunakan untuk membantu kesulitan ekonomi rakyat atau dimanfaatkan untuk hal-hal produktif seperti membantu TKI di luar negeri yang menghadapi berbagai masalah hukum.
Menyinggung soal sanksi yang akan dijatuhkan kepada Wakil Ketua BURT DPR Pius Lustrilanang (dari Fraksi Gerindra di DPR) yang selama ini ngotot menggolkan pembangunan gedung baru DPR? Muzani menegaskan jika pihaknya sudah menerima penjelasan dari yang bersangkutan. "Berdasarkan penjelasan tersebut, maka Pius ditugaskan untuk terus mengawasi dan bertanggungjawab terhadap proses rencana pembangunan gedung baru itu," imbuh Ahmad Muzani. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (F Gerindra) di DPR, Ahmad Muzani minta rencana pembangunan gedung baru DPR RI disinergikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo