Gerrard Diturunkan Sejak Menit Pertama
Sabtu, 20 Juli 2013 – 19:32 WIB

Gerrard Diturunkan Sejak Menit Pertama
JAKARTA - Suporter Liverpool bakal terpuaskan dengan penampilan Steven Gerrard. Pasalnya, sang kapten akan diturunkan pelatih Brendan Rodgers sejak menit pertama.
Selain Gerrard, pemain lain yang akan diturunkan sejak menit pertama adalah Glenn Johnson, Stewart Downing dan Kolo Toure.
Baca Juga:
Berikut susunan pemain Liverpool yang diturunkan melawan Indonesia XI di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan Jakarta, Sabtu (20/7) malam:
Susunan pemain Liverpool:
Formasi (4-2-3-1): Simon Mignolet; Glen Johnson, Kolo Toure, Daniel Agger, Jose Enrique; Lucas Leiva, Steven Gerrard; Stewart Downing, Philippe Coutinho, Iago Aspas; Luis Alberto.
JAKARTA - Suporter Liverpool bakal terpuaskan dengan penampilan Steven Gerrard. Pasalnya, sang kapten akan diturunkan pelatih Brendan Rodgers sejak
BERITA TERKAIT
- Carlo Ancelotti: Luka Modric Adalah Hadiah untuk Sepak Bola
- Persib Keberatan dengan Sanksi Komdis PSSI kepada Beckham Putra, Ini Penjelasannya
- Murkanya Pelatih Persib Bojan Hodak Seusai Beckham Putra Dijatuhi Sanksi Mendadak
- Madrid vs Girona 2-0, Luka Modric: Ini Kemenangan yang Sangat Penting
- Liverpool Hajar Manchester City, Mohamed Salah Menorehkan 6 Rekor
- Mengintip Statistik Emil Audero dan Maarten Paes, Siapa Jadi Kiper Utama Timnas Indonesia?