Geruduk KPK, Massa Minta Dinasti Politik di Kaltim Ini Diproses Hukum
Rabu, 07 Agustus 2024 – 16:20 WIB

Sekelompok orang yang mengatasnamakan Front Kaltim Menggugat menggelar aksi di depan Gedung Komisi Pemberantasan Korusi (KPK), Jakarta, Jumat (7/8).
"Untuk itu Front Kaltim Menggugat menilai gurita dinasti politik di Kaltim harus dilawan karena sudah mengkhawatirkan dan sulit tersentuh kasus hukum sehingga dinilai akan menghambat pembangunan di Kaltim secara umum," pungkas Radit. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Massa aksi menyoroti kuatnya dinasti politik dan suburnya kasus korupsi yang menjerat beberapa pejabat di Kalimantan Timur.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target
- Merasa Fit, Hasto Kristiyanto Tunjukkan Dokumen Perkara di Sidang
- KPK Menggeledah Rumah La Nyalla, Hardjuno: Penegakan Hukum Jangan Jadi Alat Politik
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK