Gianyar Makin Dimanjakan Internet Murah dan Cepat
Kamis, 21 Maret 2013 – 12:28 WIB
"Program-program ini juga diharapkan dapat membantu pemerintah dalam mensosialisasikan kebijakannya," papar Budi.
Di kabupaten yang terletak di selatan Pulau Dewata ini akses internet memang tidak terlalu luas. Hal ini diungkapkan oleh Yoga, seorang pelajar SMP yang ikut serta dalam acara sosialisasi.
Di desanya, ujar Yoga, satu-satunya cara untuk mengakses internet melalui warung internet (warnet). Warnet itu pun hanya satu-satunya di desanya. Karena itu ia sangat mengapresiasi adanya 1 unit PLIK di daerahnya.
"Sekarang dengan adanya PLIK kita jadi semakin gampang apalagi tarifnya murah," kata Yoga.
JAKARTA - Perkembangan teknologi informasi membuat jaringan internet semakin mudah untuk diakses. Berbagai media mulai dari unit PC, laptop hingga
BERITA TERKAIT
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?