Gibran Tak Wakili Anak Muda, Tagar #GibranBukanKami Muncul di X
Senin, 29 Januari 2024 – 22:39 WIB

Calon wakil presiden Gibran Rakabuming Raka. Foto: Ridwan/JPNN
“Saya mendukung kepemimpinan anak muda, tapi ketika ada anak muda yang kemampuannya dipaksakan, apalagi dengan repot-repot mengubah aturan demi memberi karpet merah pada dia, jelas keberadaan Gibran akan menjadi sebuah preseden buruk bagi proses demokrasi kita,” ujar Okky dalam siniar Abraham Samad, Rabu (24/1).
Okky meragukan pemahaman cawapres Gibran tentang hakikat pejabat publik yang seharusnya berbicara soal kebijakan publik dan paradigma pembangunan.
“Saya khawatir Gibran belum memahami itu,” pungkas Okky. (dil/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Cuitan bertagar #GibranBukanKami itu ramai direspons netizen yang ikut mengecam sebagai bentuk penolakan sikap Gibran
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- Pengamat BRIN: Wapres Gibran Berperan untuk Perkuat Demokrasi Sipil
- Pengamat Politik IPI: Gibran Berperan Penting Merawat Demokrasi Sipil
- Wapres Gibran Dinilai Jadi Penyelamat Demokrasi Sipil
- ART Tagih Janji Presiden Prabowo soal Dana Abadi Pesantren
- Wapres Gibran Ikut Salat Jenazah Mendiang Titiek Puspa