Gigit Jari, Hanya Bisa Menangis di Depan Polisi...
Selasa, 29 Desember 2015 – 09:57 WIB

Hasnah, saat melaporkan musibah yang menimpanya ke aparat berwajib. Foto: dok/Cendrawasih Pos
Lebih lanjut, kata Hasnah setelah korban datang membawa karton, pelaku berpura-pura meminta izin ke ATM dan setelah itu tak kembali. “Dia ambil uang saya lalu mengaku mau ke ATM ambil uang tapi langsung pergi dengan uang yang ia curi,” imbuhnya.
Kapolsek Abepura, Kompol Marthen Asmuruf melalui Kanit Reskrim, Iptu Harjaka menyampaikan bahwa dari kejadian tersebut pihaknya baru mengambil keterangan awal sambil meminta ciri-ciri pelaku.
“Korban mengenali pelaku secara fisik namun tak tahu nama, tapi akan kami perdalam. Dari kejadian ini kami harap pedagang lainnya bisa mewaspadai modus pencurian seperti ini,” tandas Harjaka. (ade/lay/adk/jpnn)
JAYAPURA - Senin (28/12) kemarin menjadi Hari Kelabu buat seorang penjual petasan bernama Hasnah. Uang hasil jualannya nan berjumlah sekitar Rp 2
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hengky Pembobol 29 Rumah yang Ditinggal Mudik Ditangkap Polda Riau, Ini Modusnya
- Penjelasan Pengelola Tol Cipali soal Asap Muncul dari Dalam Tanah di Rest Area KM 86
- Muncul Asap dari Tanah, Rest Area KM 86 Tol Cipali Ditutup
- Wali Kota Farhan Prediksi Perantau ke Bandung Tak Sampai 5.000 Orang
- Polisi Usut Penemuan Jasad Wanita Tanpa Identitas di Jakarta Utara
- Pemancing Jatuh dari Speedboat di Kepri Belum Ditemukan, SAR Lanjutkan Pencarian