GIIAS Semarang Hadirkan Inovasi Otomotif Terbaru dari 9 Merek Anggota Gaikindo
Rabu, 16 November 2022 – 23:54 WIB

Kiri ke kanan: Abdul Wahid (Area Sales Manager Reg 6 Mandiri Tunas Finance), Eddy Sulistiyo Bramiyanto (Plt Kepala Bapenda Jawa Tengah), Kukuh Kumara (Sekretaris Umum Gaikindo)), dan Agus Riyadi selalu Project Director Seven Event. Foto: Dokumentasi Humas Gaikindo
Tiket masuk pameran akan mulai dijual dalam program pre-sale secara online pada aplikasi GIIAS Auto360 pada 14-21 November 2022 dengan harga spesial Rp 10 ribu hari kerja dan Rp 15 ribu pada akhir pekan.
Tiket masuk GIIAS Semarang 2022 juga akan dijual langsung sepanjang pameran dengan harga Rp 15 ribu hari kerja dan Rp 20 ribu pada akhir pekan. (mrk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pameran otomotif GIIAS 2022 akan hadir di Kota Semarang, Jawa Tengah pada 23-27 November nanti
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Fasilitas Resmi Bodi & Cat Mitsubishi Hadir di Bekasi dan Bogor, Ada Promo Menarik
- Hyundai Avante 2025 Makin Lengkap dengan Fitur-Fitur Baru