Gila, Bandit Incar Mobil Jemaah Salat Jumat
Sabtu, 19 Januari 2013 – 13:09 WIB

Gila, Bandit Incar Mobil Jemaah Salat Jumat
Jalan kaki, mereka berempat menuju Masjid Al Mutaqqin yang tak jauh dari rumah Aden. Mobil dibiarkan terparkir di pinggir jalan depan kediaman anggota DPRD Prabumulih itu dalam keadaan terkunci. Usai salat Jumat, korban terkejut saat warga mengemuni mobilnya. Ternyata kaca tengah mobil sebelah kanan didapati sudah pecah. “Dak tahu bagaimana kronologisnya. Yang pasti, kamera, Hp, dan dompet berisi uang serta KTP dan ATM dicuri,” kata Irwan.
Kapolsek Prabumulih Timur AKP Muhammad HM didampingi Kanit Reskrim Ipda Zon Prama SH membenarkan adanya kejadian tersebut. “Kasusnya masih dalam penyelidikan. Kita telah menerjunkan anggota untuk mengejar pelaku,” pungkasnya. (aja/abu/jpnn/ce3)
PRABUMULIH – Bandit pecah kaca beraksi saat calon korbannya menunaikan salat Jumat. Dua kejadian di Palembang, satu di Prabumulih. Korban pertama,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya