Gila! Memang Susah Mengalahkan Ganda Korea Ini
Minggu, 13 September 2015 – 17:22 WIB

Lee Yong Dae dan Yoo Yeon Seong. Foto-foto: AFP
Di game kedua ini, kembali poin mereka tak pernah jauh. Tiongkok sempat melebar, unggul 11-8. Namun kembali berhasil didekati Lee/Yoo.
Kedua ganda akhirnya harus melakoni deuce saat skor sama 20-20. Namun penonton kembali sering dibuat terkesima karena ternyata pertandingan masih panjang.
Pertempuran sengit harus diselesaikan dengan 8 kali deuce. Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong akhirnya menang 29-27 dalam total waktu pertandingan 1 jam 8 menit. Wauw! (adk/jpnn)
TOKYO - Yonex Open Japan 2015 (Japan Open) Superseries ditutup dengan klimaks yang sesungguhnya. Di partai terakhir yang menyuguhkan final ganda
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025