Gila! Secarik Kertas Berisi Lirik Lagu Milik The Beatles Laku Rp 14 Miliar
Sabtu, 11 April 2020 – 11:53 WIB
Penjualan tersebut dilakukan secara daring dan di Hard Rock Cafe, Times Square, New York. Penjualan daring tersebut dikarenakan pandemi global virus corona. (Reuters/ant/jpnn)
Secarik kertas yang jadi tempat personel The Beatles, Paul McCartney, menulis lirik lagu Hey Jude, laku dilelang mencapai USD 910 ribu atau setara Rp 14 miliar.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Buku The Beatles Hadir Menjelang Perilisan Ulang Film Let It Be
- Puluhan Tahun Tertunda, The Beatles Rilis Lagu Terakhir dengan Suara John Lennon
- Kisah Paul McCartney Diadaptasi jadi Serial Dokumenter, Catat Tanggal Tayangnya
- Berita Duka: Si Cantik dan Cerdas Astrid Kirchherr Meninggal Dunia
- Kabar Duka, Bapak Pendiri Rock & Roll Itu Telah Tiada
- Dul Jaelani: Saya Yakin John Lennon Adalah Muslim