Gila, Sukar Dipercaya, Borneo FC Vs Madura United 0-4
Rabu, 17 April 2024 – 17:33 WIB
Gawang Borneo yang dikawal Nadeo Argawinata jebol di menit ke-44, 52, 57, dan 90+1.
Semua gol Madura United tercipta berkat kerja sama apik antarpemain. Bukan kebetulan.
Gol pertama atas nama Malik Risaldi, lalu Francisco Rivera, Hugo ‘Jaja’ Gomes, dan Bayu Gatra.
Hasil tadi memang tak membuat Borneo FC turun peringkat dari pucuk klasemen.
Buat Laskar Sape Kerrab -julukan Madura United, kemenangan itu mengantar mereka ke posisi ke-4, menyalip Dewa United dan sekaligus menggusur PSIS Semarang. (adk/jpnn/fs)
Klasemen Liga 1
flashscore
Madura United memutus catatan rekor tak terkalahkan yang dipegang Borneo FC. Cek klasemen Liga 1.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit