Gilang Juragan 99: Itu Tidak Benar
Rabu, 23 Maret 2022 – 12:18 WIB

Crazy Rich Malang, Gilang Widya Permana dan istri, Shandy Purnamasari. Foto: dok. pribadi
Gilang Juragan 99 membantah bahwa kekayaannya berasal dari hasil pencucian uang.
"Apa pun yang terus akan beredar itu money laundry atau apa, itu tidak benar," tegas Gilang Widya Pramana. (ded/jpnn)
Gilang Widya Pramana alias Juragan 99 mengatakan bahwa gosip yang beredar itu tidak benar.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- MS Glow Mengerahkan 10 Armada Bus Untuk Mudik Gratis
- Juragan 99 Ungkap Rahasia Mampu Finish di Tokyo Marathon 2025
- Ditahan di Polda Metro Jaya, Nikita Mirzani Pengin Dijenguk 2 Orang Ini
- Juragan 99 & Pendiri MS Glow Membagikan Brio Hingga Fortuner
- Juragan 99 dan Ariel Noah Bakal Berlaga di Tokyo Marathon 2025
- Shandy Purnamasari Bawa 100 Orang Jalan-Jalan ke Spanyol