Giliran Anies Diserang soal Banjir
Jumat, 29 Desember 2017 – 18:07 WIB
Ketika itu, Anies menekankan bahwa Pemprov DKI tidak ingin kompromis terhadap praktik-praktik yang tidak sesuai dengan peraturan daerah (perda).
Pengelola blog itu, tampaknya, menggunakan dua nama domain dalam menyebarkan tulisan-tulisan hoaks dan hasut.
Selain Panca-news, ada domain detknews.blogspot.co.id. Sebab, tulisan dengan judul yang sama juga ada di blog tersebut.
Namun, blog itu beberapa detik kemudian di-redirect ke Panca-news.
Mungkin domain Detiknews itu untuk mengelabuhi netizen yang awam agar seolah-olah blog tersebut bagian dari portal berita Detik. (gun/c4/fat/jpnn)
Judul provokatif menyerang Anies Baswedan hanya modus untuk mengejar klik dari warganet.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Survei: Pemilih Prabowo Subianto dan Anies Baswedan akan Pilih Ridwan Kamil-Suswono
- Tom Lembong Ditangkap, Anies: Dia Orang yang Lurus, Tak Neko-Neko
- Anies Sebut Tom Lembong Sahabat dan Ingatkan Negara Bukan Berdasarkan Kekuasaan
- Tom Lembong Ditangkap Kejagung, Anies Baswedan Terkejut & Bakal Lakukan Ini
- Survei Poltracking Indonesia: Pendukung Anies Baswedan Cenderung Pilih Ridwan Kamil
- Unggah Foto Bareng Prabowo Seusai Pelantikan, Anies Tulis Caption Begini, Simak