Giliran Harga Telur Naik
Kamis, 20 Juni 2013 – 01:23 WIB

Giliran Harga Telur Naik
“Biasanya barang buatan pabrik yang ikut naik harga kalau BBM naik, tapi sekarang semua harga relatif tetap, kecuali menjelang Atau seminggu sebelum bulan puasa,” tambah Rusmin.
Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Pasar (Disperindagsar) melalui Kepala Bidang Perdagangan, Richard Siregar mengatakan, harga kebutuhan pokok di Kotim masih stabil.
“Memang ada beberapa komoditi yang mengalami kenaikan harga tapi masih relatif kecil. Tapi tidak menutup kemungkinan beberapa komoditi akan terus mengalami kenaikan menjelang bulan ramadan hingga hari raya Idulfitri. Belum lagi dengan adanya kenaikan harga BBM, dan saat ini kita masih terus memantau harga pasar,” ujar Richard. (rm-61/ton)
SAMPIT – Setelah daging ayam yang mengalami kenaikan, harga telur mengikuti. Di pasaran harga telur ayam dalam beberapa hari terakhir mengalami
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 26 April 2025, Turun Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 26 April di Pegadaian, UBS Turun Sedikit
- Harga Emas Antam Hari Ini 26 April 2025, Waduh, Turun Lumayan
- Satu Dekade KUMPUL, Momentum Perkuat Ekosistem Kewirausahaan Berkelanjutan
- Pemerintah Prediksi Nilai Transaksi Ritel di 2025 ini Bakal Turun 8 Persen
- Wujudkan Keberpihakan pada Ekosistem, Pelindo Mulai Restorasi Pesisir Tahap Dua