Giliran Hendropriyono Laporkan Buku Jokowi Undercover
Kamis, 05 Januari 2017 – 16:43 WIB

Mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendrapriyono. dok.JPG
Rikwanto pun mempersilakan pihak yang dirugikan atas buku Jokowi Undercover untuk melapor.
"Bisa jadi nanti pihak lain ada yang disebut melapor. Bisa jadi ya," tandas Rikwanto.
JPNN.com - Selain Michael Bimo, kini giliran mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendrapriyono melaporkan penulis buku Jokowi Undercover.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- AM Hendropriyono: Waspadai Sentimen SARA Operasi Penggalangan Negara Adidaya ke Masyarakat RI
- Inilah Nonmuslim di Saf Paling Depan saat Salat Idulfitri di Pesantren Al Zaytun
- Andika Perkasa dan Hendropriyono Terima Penghargaan dari Timor Leste
- AM Hendropriyono: Semua Harus Merayakan Agar Merasa Memiliki Bangsa
- Mahfud MD Sebut Usulan Hendropriyono Bagus
- AM Hendropriyono: Mereka Adalah Pemberontak