Giliran Karyawan Delta Club Dikeroyok
Lima Penganiaya Mantan Anggota Brimob Masuk Bui
Jumat, 18 Januari 2013 – 14:56 WIB

Giliran Karyawan Delta Club Dikeroyok
Sekadar diketahui, dalam kasus pengeroyokan tersebut setidaknya sudah lebih dari 10 orang saksi dimintai keterangan. Mereka rata-rata yang bertugas saat penganiayaan terjadi. Polisi juga sudah menyita rekaman CCTV saat pengeroyokan mulai terjadi di kasir dan di luar kelab.
Akibat penganiayaan itu, lelaki yang mantan anggota Brimob dan pernah bertugas di Polda Kaltim tersebut mengalami luka memar di bagian kepala, wajah serta bagian tubuhnya. Pukulan sekaligus tendangan bertubi-tubi dengan kondisi kedua tangan diborgol hingga gigi depannya copot.
Perbuatan semena-mena itu dipicu karena saat korban hendak membayar total biaya keseluruhan Rp27.532.390, dana pada kartu debitnya hanya terpotong Rp15.000.000. Entah bagaimana karena tak ada solusi, korban tiba-tiba dikeroyok hingga babak belur. Padahal korban mengaku merupakan pelanggan Delta Club yang sering menghabiskan duit puluhan juta rupiah setiap kali berkunjung.(*/aim/tom/k5/k1)
BALIKPAPAN - Tampaknya Pemerintah Kota Balikpapan dan Polres Balikpapan harus mengambil tindakan sekaligus evaluasi terhadap tempat hiburan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah