Giliran Nasabah Bank Mandiri Dibobol
Rabu, 25 Mei 2011 – 11:15 WIB
Sementara, BM Bank Mandiri Sultan Syarif Kasim, Yedi Mulyadi, ketika dihubungi Dumai Pos (JPNN Grup), menyebutkan, bahwa pihaknya masih melakukan audit terkait adanya laporan nasabahnya tersebut. "Auditnya masih berlangsung dan belum ada hasil," ujarnya.
Baca Juga:
Yedi Mulyadi mengakui sudah menerima panggilan dari Unit Reskrim Polres Dumai terkait adanya laporan dari nasabah Bank Mandiri tersebut. "Saya tidak tahu (sebagai saksi atau tersangka). Yang jelas dalam surat itu meminta kehadiran saya pada hari Rabu (hari ini, red). Mungkin ada kaitannya dengan laporan nasabah," terangnya.(one/fuz/jpnn)
KOTA- Pembobolan dana milik nasabah di perbankan nasional kembali terjadi. Setelah Citibank dan Bank Mega, kali ini korbannya adalah Ahmad Tohar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Aplikasi Pemesanan AirAsia jadi yang Terbaik versi World Travel Tech Awards 2024
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650